Client History Tracking
Cloud VOL.TECH memiliki fitur pencatatan perpindahan Roaming client
Dengan fitur ini anda bisa melihat koneksi-koneksi client ke Access Point mana saja, selain itu juga dapat diaplikasikan untuk pemetaan sebaran client seperti di area hotel dan tempat wisata yang datanya bisa digunakan untuk pengembangan atau keperluan marketing.